Selasa, 18 Oktober 2011

Permainan KOTAK di dunia? apa aja?

Nah tuh... dari judul aja dah di tantang tau gk temen-temen apa aja permainan kotak yang ada di dunia ini? yuk kita lihat permainan apa aja yang bentuknya kotak di dunia ini

Magic Square



Permainan kotak dari jaman dulu yang mengharuskan kita mengisi seluruh kotak tetapi harus memenuhi semua persyaratan yang ada. di sebelah kiri hanya sebuah contoh dari
berbagai jenis magic square.







Sudoku

Permainan angka asal jepang, cara bermainnya dengan mengisi penuh semua kotak dengan angka 1-9, tetapi tidak boleh ada angka yang sama pada 1 baris, satu kolom atau satu kotak










Sliding Puzzle

Permainan klasik dari bahula, cara mennya cukup mudah hanya menggeser kotak-kotak yang ada sampai menjadi gambar yang dumaksut. meskipun caranya mudah ttapi mbuat nya sulit lho....











Tic-Tac-Toe
Permainan 9 kotak, yang hanya di isi O atau X. pemain yang pertama kali menjadikan 3 simbol secara berurutan adalah pemenangnya.











Square Chain
Permainan baru yang menggabungkan kemampuan berimajinasi untuk menyambungkan angka-angka dan mencapi tujuan setiap pemain

lengkapnya bisa dilihat di
http://squarechain.blogspot.com/p/how-to-play.html





semogaartikel  menambah pengetahuan temen-temen, 'n kalok temen2 tahu game apa lagi yang berbentuk kotak? bisa di share kq ^^

Tidak ada komentar:

Posting Komentar